DOWNLOAD KUMPULAN CONTOH SOAL-SOAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) SMP/MTs KELAS IX

Written By putrajunio on Sunday, June 29, 2014 | 7:22 PM



1. Shalat sunah yang tidak boleh dikerjakan di luar bulan suci Ramadhan adalah …
a. shalat witir
b. shalat dhuha
c. shalat tarawih
d. shalat istikharah

2. Perhatikan beberapa contoh kalimat berikut ini!
Kalimat yang mengandung hukum "Al" syamsiyah ditunjukkan oleh nomor …
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 3 dan 4
d. 2 dan 4

3. Perhatikan beberapa contoh potongan ayat berikut ini!
Contoh ikhfa safawi, ditunjukkan pada nomor….
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4

4. Perhatikan QS al-Ikhlas berikut ini!
Ayat yang digaris bawahi mengandung makna bahwa allah mempunyai sifat ....
a. qiyamuhu binafsihi
b. qudrat
c. iradat
d. wahdaniyah

5. Perhatikan hukum bacaan ra di bawah ini!
Dari beberapa contoh di atas, yang termasuk ke dalam hukum bacaan ra tarqiq ditunjukkan pada nomor ....
a. 1
b. 2 
c. 3
d. 4

6. Perhatikan ayat-ayat Al-Quran di bawah ini dengan cermat!
 
Ayat yang mengandung hukum bacaan qalqalah kubra adalah nomor ….
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3 
c. 1 dan 3
d. 2 dan 4

7. Perhatikan ayat ke-4 dari QS at-Tiin berikut!
 
Kandungan makna yang paling tepat dalam ayat tersebut adalah “bahwa Allah SWT…. “.
a. memberikan akal dalam bentuk yang sempurna.
b. menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya
c. akan melemparkan manusia yang tidak mau bersyukur.
d. menyempurnakan manusia dalam bentuk yang indah-indahnya

8. Perhatikan bacaan di bawah ini!
 
Arti QS Al-Insyirah ayat 8 di atas adalah ....
a. maka apabila kamu telah selesai (darisesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain
b. setelah selesai suatu usaha, maka hendaknya hadapi urusan yang lainnya dan tetap tawakal kepada Allah
c. manusia diberi kewajiban untuk senantisa tawakal yaitu menyerahkan segala urusan kepada Allah
d. Allah akan memberi jalan kemudahan kepada manusia yang mau berusaha dan berdo'a.

9. Ketika istirahat Mukmin sarapan di kantin sekolah yang suasannya ramai, ia mengambil 3 potong kue. Sebenarnya bisa saja dia berbohong hanya makan 2 potong kue karena pemilik kantin dan pengunjung lainnya tidak mengetahuinya. Namun ia sadar bahwa Allah selalu mengawasi semua perbuatan manusia, karena Allah bersifat … .
a. kalam 
b. sama'  
c. bashar
d. wujud

10. Senantiasa memberi bantuan kepada orang yang membutuhkan tanpa membedakan suku, ras dan agama termasuk cerminan sikap asmaul husna ….
a. Al-Wahhab 
b. Al-Ghafir  
c. Ar-Rahman
d. Al-'Aziz

11. Hujan merupakan berkah bagi umat manusia, kadang kejadiannya tak dapat diduga. Kejadian tersebut telah diatur oleh Allah melalui tugas dan fungsi malaikat-Nya.
Malaikat yang berperan dalam kejadian tersebut adalah….
a. malaikat Rakib
b. malaikat Ridwan 
c. malaikat Jibril
d. malaikat Mikail

12. Beriman kepada kitab tidak sekedar diucapkan, melainkan harus tercermin dalam kehidupan sehari-hari. Perilaku Sikap yang menggambarkan iman kepada kitab-kitab Allah antara lain….
a. mengamalkan isi kitab Allah
b. meyakini semua isi kitab Allah
c. meyakini bahwa kitab para nabi berasal dari Allah
d. membanding-bandingkan isi kitab Allah

13. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
1) membaca al-Quran secara rutin
2) mengikuti MTQ untuk menjadi juara
3) menterjemahkan dan menafsirkan ayat al-Quran
4) memperindah tulisan kaligrafi al-Quran agar laku dijual
Dari pernyataan-pernyataan di atas, perilaku yang dikategorikan cerminan kecintaan pada
al-Quran terdapat pada nomor ....
a. 1 dan 2 c. 2 dan 4
b. 1 dan 3 d. 3 dan 4

14. Perhatikan nama-nama nabi dan rasul berikut ini!
1) Nabi Muhamad SAW
2) Nabi Musa As
3) Nabi Yusuf As
4) Nabi Isa As
5) Nabi Ismail As
Nama nabi yang termasuk ulul azmi adalah….
a. 1 - 2 - 4
b. 2 - 4 – 5 
c. 1 - 3 - 5
d. 2 - 4 - 3

15. Kaum Quraisy menghendaki agar Nabi Muhammad SAW berhenti dakwah, salah satunya dengan ditawari harta, tahta dan wanita. Akan tetapi Rasulullah mengatakan, "Seandainya bulan diletakkan di tangan kiriku dan matahari diletakkan pada tangan kananku, maka aku tidak akan berhenti menyeru kepada jalan Allah”. Sikap Rasulullah seperti ini memberi gambaran sifat ….
a. tabligh
b. amanah 
c. sidik
d. fatonah

16. Perhatikan hal-hal berikut ini!
1) Munculnya Dajjal
2) Kematian seseorang
3) Bencana alam
4) Matahari terbit dari sebelah barat
Tanda-tanda kiamat kubra ditunjukkan nomor….
a. 1 dan 3
b. 1 dan 4 
c. 2 dan 4
d. 2 dan 3

17. Meskipun sempat mendapat perawatan yang memadai, akhirnya Bapak Abdurrahman Wahid, mantan presiden Indonesia ke-3 itu pun menghadap Ilahi, bangsa Indonesia merasa kehilangan sosok negarawan kharismatik itu. Peristiwa ini membuktikan, bahwa kematian merupakan contoh … .
a. takdir muallaq
b. qadha 
c. takdir mubrom
d. qadar

18. Dengan berbekal kesarjanaan jurusan teknik sipil, Rusli melamar pekerjaan. Tetapi tidak satupun perusahaan menerimanya. Akhirnya dia membuka usaha kerajinan dari barangbarang bekas. Usahanya berkembang pesat bahkan sampai dieksport, dan kini ia menjadi pengusaha kaya.
Ilustrasi di atas memberi gambaran kepada kita bahwa....
a. Manusia harus optimis dengan citacitanya, berhasil atau tidak Allah-lah yang menentukan
b. Manusia hanya dapat menentukan nasibnya sendiri namun tidak dapat menentukan nasib orang lain untuk orang lain
c. Manusia tidak mampu menentukan jalan hidupnya termasuk orang lain, setelah itubaru Allah menentukan segalanya
d. Manusia tidak tahu jalan hidupnya, hanya berkewajiban berusaha dan Allah-lah yang menentukan segalanya

19. Amir siswa teladan di sekolah, merupakan putra tunggal pemilik hotel terkenal di kotanya. Ia sangat hormat kepada guru dan orang tuanya, serta rendah hati kepada orang lain. Hal itu membuktikan bahwa Amir memiliki sikap ….
a. qanaah
b. tawadhu 
c. tasamuh
d. zuhud

20. Perilaku yang menunjukkan sikap sabar dalam menghadapi musibah adalah…
a. acuh tak acuh terhadap musibah yang dialami
b. minta bantuan orang pintar
c. menerima dengan lapang dada dan ikhlas
d. melakukan kegiatan yang menyenangkan

21. Ketika di lingkungan tempat tinggal Kamil diselenggarakan konser musik grup band favoritnya, ia memilih mengikuti pengajian. Sikap Kamil dikategorikan pada perilaku....
a. zuhud
b. tawakal 
c. taat
d. tawadu'

22. Perhatikan hal-hal berikut ini!
1) Berusaha agar hasil ujian selalu meningkat
2) Bersikap lemah lembut kepada temantemannya
3) Tetap berusaha untuk bersekolah sekalipun kekurangan biaya
4) Selalu melaksankan shalat dulu sebelum bermain bola
5) Amin tetap pergi ke sekolah meskipun rumahnya kebanjiran
6) Mengerjakan semua soal pada saat ujian
Perilaku ulet dalam pernyataan di atas ditunjukkan pada nomor ....
a. 1, 2 dan 3
b. 2, 4 dan 5 
c. 1, 3 dan 5
d. 2, 4 dan 6

23. Politik divide at impera dilakukan Belanda untuk menjajah Indonesia dengan cara memecah belah dan menguasai Indonesia. Politik tersebut sama artinya dengan sikap….
a. ghadab
b. namimah 
c. ananiyah
d. ghibah

25. Amir menghadiri acara pernikahan dengan perjamuan ala standing party. Sebagai seorang muslim yang istiqamah, Amir sebaiknya….
a. makan dan minum dengan berdiri sebagaimana tamu yang lainnya
b. tidak perlu makan karena tidak ada tempat duduk
c. tidak makan karena tidak suka syukuran pernikahan ala standing party
d. berusaha mencari tempat yang bisa dipakai untuk duduk lalu makan/minum
 Sekian, untuk hari ini koleksi soal PAI SMP/MTs yang Admin posting hanya sebanyak 25 butir soal saja dulu,,,selanjutnya akan saya share kembali dilain waktu dan kesempatan ja
selamat mengerjakan

Bagikan ke :

Facebook Google+ Twitter Digg Technorati Reddit

Ditulis Oleh : putrajunio ~ The Secret Blog

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul DOWNLOAD KUMPULAN CONTOH SOAL-SOAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) SMP/MTs KELAS IX yang ditulis oleh The Secret Blog yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Blog, Updated at: 7:22 PM

0 comments :

Post a Comment

The Secret Blog © 2014. All Rights Reserved.
SEOCIPS Areasatu